Modul UMKM 1: Pembukuan Transaksi Keuangan UMKM Berbasis Aplikasi Akuntansi UKM

No Image Available

Modul UMKM 1: Pembukuan Transaksi Keuangan UMKM Berbasis Aplikasi Akuntansi UKM

 Penulis: Nurhidayati, Lestari Kurniawati dan Eri Wahyudi  Publisher: Politeknik Keuangan Negara STAN  Telah Terbit: 20 Dec, 2022  Laman: 163  Bahasa: Indonesia  Dimension: 14,6 x 21 cm  Read
 Deskripsi:

Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) telah terbukti memberikan sumbangan yang tidak sedikit terhadap PDB Indonesia. Setelah terpuruk karena pandemi Covid-19, diperlukan adanya upaya bersama untuk memulihkan sekaligus meningkatkan kapasitas serta daya saing UMKM. Sinergi pemberdayaan UMKM sangat penting dilakukan oleh seluruh elemen masyarakat, baik pemerintah maupun swasta. Salah satu bentuk sinergi tersebut terwujud melalui Gerakan Beli Kreatif Sumatera Selatan (BKSS). BKSS memberikan ruang kepada Politeknik Keuangan Negara STAN
untuk turut serta berpartisipasi dalam pendampingan UMKM. Kolaborasi antara PKN STAN dan Kementerian Keuangan dengan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah, serta berbagai platform e-commerce bertujuan untuk mewujudkan UMKM naik kelas

 Back